Menghilangkan Password PDF tanpa Software Editor PDF



Kita dapat menghilangkan password PDF tanpa menggunakan software Editor khusus untuk PDF. Kita dapat melakukannya hanya dengan menggunakan browser internet yaitu Google Chrome.

Triknya yaitu dengan membuka file PDF yang berpassword tersebut menggunakan Google Chrome, kemudian Print dan pilih destinasinya ke Save as PDF.

Selengkapnya:
1. Jalankan Google Chrome
2. Buka File (control+O)
3. Masukkan password untuk file tersebut
4. Setelah terbuka dokumen PDFnya, pilih Print (atau Ctrl+P untuk chortcutnya).



5. Set Destinasi ke Save as PDF.
7. Set nama file dan pilih letak folder untuk penyimpanannya.
8. File PDF baru tersebut sudah tidak berpassword, coba buka menggunakan aplikasi PDF atau menggunakan browser.